500 WARGA DESA TEMUKUS MENGIKUTI KEGIATAN VAKSIN MASSAL GELOMBANG KETIGA
02 Juli 2021 14:19:19 WITA
Temukus. Kegiatan vaksinasi massal kembali dilakukan di Desa Temukus. Vaksinasi tersebut sudah sampai pada gelombang ke tiga pada hari Rabu, 23 Juni 2021 lalu. Kegiatan tersebut mendapat antusias dari warga desa Temukus. Tercatat sebanyak 500 warga Desa Temukus mengikuti kegiatan tersebut.
Vaksinasi massal gelombang ketiga ini tetap menerapkan protokol kesehatan dalam menjalankan kegiatannya.
Komentar atas 500 WARGA DESA TEMUKUS MENGIKUTI KEGIATAN VAKSIN MASSAL GELOMBANG KETIGA
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BULAN BAHASA BALI VII TAHUN 2025
- PENYERAHAN BANTUAN KEPADA KELUARGA DAMPAK BENCANA ABRASI AIR LAUT
- KEGIATAN POSYANDU BALITA DAN BKB BANJAR DINAS TENGAH
- POSYANDU BALITA DAN BKB BANJAR DINAS PEGAYAMAN
- PIODALAN PADMASANA RAHINA SARASWATI DI KANTOR DESA TEMUKUS
- POSYANDU BALITA BANJAR DINAS BINGIN BANJAH
- MUSDES VALIDASI DAN PENETAPAN PENERIMA MANFAAT BLT TAHUN 2025