BANJIR WILAYAH DI DESA TEMUKUS
17 November 2021 10:40:05 WITA
Temukus. Intensitas curah hujan yang mengguyur Desa Temukus mulai meningkat. Tingginya curah hujan yang mengguyur Desa Temukus pada Rabu pagi sekitar pukul 07.30 tadi mengakibatkan naiknya debit air sungai hingga dapat merobohkan tembok pembatas PT. AYU SARI GASINDO yang terletak di Banjar Dinas Bingin Banjah.
Bhabinkamtibnas Desa Temukus langsung terjun kelokasi setelah mendapatkan laporan dari warga setempat. Dari Kejadian tersebut diketahui tidak ditemukan korban jiwa dan diperkirakan kerugian mencapai Puluhan Juta Rupiah.
Komentar atas BANJIR WILAYAH DI DESA TEMUKUS
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PERTEMUAN KETAHANAN KELUARGA BERBASIS KELOMPOK KEGIATAN
- PELATIHAN, PENCEGAHAN DAN MITIGASI PENANGGULANGAN BENCANA
- BIMTEK PKK DESA TEMUKUS
- KEGIATAN BINA KELUARGA BALITA DI POSYANDU
- MUSYAWARAH DESA PENETAPAN PENERIMA MANFAAT BLT DANA DESA TAHUN 2025
- PENYALURAN BLT DD DESA TEMUKUS BULAN NOPEMBER 2024
- PENYERAHAN BANTUAN PMT KEPADA BALITA GIZI KURANG DAN BERESIKO STUNTING